Lompat ke konten Lompat ke sidebar Lompat ke footer

Widget Atas Posting

Cara Mudah Membuat Laporan Laba & Rugi Menggunakan Aplikasi Kasir Olsera

Untuk para pengusaha bisnis UMKM pasti kalian membutuhkan aplikasi pendukung yang bisa membantu mempermudah pekerjaan kalian kan, nah disini ada aplikasi pembukuan atau pencatatan keuangan namanya Olsera pos, dimana Olsera pos ini merupakan software aplikasi kasir yang memiliki fitur lengkap dengan harga yang terjangkau yang bisa dijangkau oleh semua jenis usaha, pokoknya aplikasi terbaiklah. 

Olsera sendiri sudah didownload oleh 5000 orang karena harga nya yang relatif murah bagi para UMKM dan kaya akan fitur, lalu apa itu Olsera, apa saja fiturnya, serta kelebihan dan kekurangannya, mari kita bahas bersama.

A. Apa itu Olsera

Olsera adalah sebuah software kasir yang fleksible dan memiliki banyak fitur dengan harga yang terjangkau dan memiliki manfaat banyak bagi para pelaku usaha agar memudahkan proses pencatatan transaksi keuangan mereka. Aplikasi olsera didukung dengan android, IOS dan juga perangkat windows, sering dengan perkembangan sistemnya Olsera telah mendukung fitur loyalti atau reward point, barcode scanning mode, refund, transaction log, split bill, dan dukungan pembayaran non-cas seperti OVO, Cashiesz dan Gopay.

B. Memiliki fitur yang lengkap dengan value terbaik

- Tidak memiliki batasan jumlah pengguna atau perangkat pos

- Bisa digunakan baik Online maupun offline

- Memiliki dukungan printer yang banyak dan fleksible

- Adanya dukungan barcode scann sehingga memudahkan untuk jenis usaha retail atau mini market

- Memiliki voucher dan diskon untuk member nya

- Memiliki banyak sekali metode pembayaran

- Terintegrasi langsung dengan alat pembayaran mPos yang mutakhir

- Ongkos pengiriman yang terhitung secara otomatis

- Pengiriman resi bisa melalui e-mail

- Memiliki dukungan mode dan pelaporan shift

- Adanya distribusi cetakan untuk bagian dapur atau bar

- Monitor stok dan bahan baku

- Closing penjualan otomatis oleh sistem

- Memudahkan pengelolaan cabang usaha

- Display menu orderan

- fitur pengaturan untuk reservasi tempat duduk

- Bisa menambahkan catatan pemesanan

- Adanya sinkronisasi produk dengan laporan

C. Kelebihan

1. Memiliki tampilan yang simpel dan mudah digunakan

2. Memberikan kemudahan dalam membantu mengelola dan mengembangkan usaha

3. Memiliki fitur yang lengkap

4. Adanya promo gratis untuk pengguna baru selama 14 hari

5. Eror sistem jarang terjadi dan pelayanan CS yang responsif

6. Salah satu aplikasi Laporan yang terperinci

7. Memiliki harga yang terjangkau

D. Kekurangan

1. Pendaftaran akun pembayaran tidak bisa otomatis jadi harus membuat baru dengan e-mail dan no yang berbeda

2. Pelayanan untuk kendala teknis tidak 24jam

3. Penggantian no rekening yang cukup rumit

Berikut merupakan bahasan mengenai aplikasi Olsera, bagi kalian para pengusaha bisnis atau UMKM yang sedang membutuhkan untuk mempermudah mengelola bisnisnta bisa langsung download aplikasinya untuk coba berlangganan dan membuktikannya.